Amerika Serikat
By , Jumat, 17 Oktober 2014 | 18:12 WIB
Kilat menyambar di Taman Nasional Grand Canyon sekitar 26.000 kali setiap tahunnya. Sebagian besar kilat mengenai tepi lembah di Arizona utara. Yang satu ini, tertangkap dalam exposure 25-detik, meluncur cepat dari awan ke permukaan tanah di dalam lembah.