Hal-Hal Seputar Kantong Plastik yang Harus Anda Ketahui

By , Minggu, 21 Februari 2016 | 18:00 WIB
()

Kebijakan kantong plastik berbayar mulai diterapkan di Indonesia pada 21 Februari 2016 bertepatan dengan Hari Peduli Sampah Nasional (HSPN). Kebijakan ini merupakan upaya yang dilakukan pemerintah untuk menekan jumlah sampah plastik di Indonesia.

Baca juga: Sejarah Hari Peduli Sampah Nasional

Mengapa kebijakan tersebut harus diterapkan?  Mengapa kita harus mengurangi penggunaan plastik? Pertanyaan-pertanyaan itu, akan terjawab setalah Anda membaca hal-hal seputar kantong plastik berikut.

Fakta seputar kantong plastik:

(Baca: Delapan Juta Ton Plastik Dibuang ke Laut Setiap Tahun)

Kita harus mengurangi penggunaan kantong plastik karena...

(Baca juga: Plastik di Lautan akan Lebih Banyak dari Jumlah Ikan pada Tahun 2050)

Sampah-sampah yang mencemari laut utara Jakarta membuat kualitas air laut menurun. (www.utarakanjakarta.com)

Dampak Buruk Plastik Bagi Lingkungan

(Baca juga: Indonesia Darurat Sampah)

Solusi

Solusinya bukanlah melarang penggunaan kantong plastik. Kebijakan semacam itu justru akan memantik berbagai kontra yang justru akan menggagalkan pemecahan masalah. Beralih menggunakan kantong kertas juga sebaiknya jangan dijadikan solusi, sebab, proses produksi kantong kertas justru mengorbankan lingkungan. Bayangkan saja berapa banyak pohon yang harus ditebang, energi yang harus digunakan untuk memproduksinya, dll. Ada solusi yang sudah diterapkan oleh beberapa negara, diantaranya:

(Baca: Kebijakan Membayar Kantong Plastik Belanja Mulai Diterapkan Februari 2016)