Dunia Bawah Laut Raja Ampat
By , Jumat, 9 Januari 2015 | 06:00 WIB
Hamparan karang kubis Acropodiae yang menempel di lereng gunung bawah laut dekat Raja Ampat, Indonesia menyediakan rumah bagi kepiting, udang, dan hewan lainnya. Kawanan ikan yang melintas dapat memakan invertebrata ini. Penurunan populasi terumbu karang pada gilirannya akan berdampak bagi spesies lain yang menggantungkan hidupnya pada terumbu karang.