Atmosfer Bumi Mencapai Suhu Tertinggi setelah Dihantam Badai Matahari
1 Tahun yang lalu - Termosfer—lapisan tertinggi kedua atmosfer Bumi, saat ini mencapai suhu tertinggi selama 20 tahun terakhir setelah dihantam badai Matahari.
Kisah Unik Seorang Inggris yang Menjadi Samurai di Kekaisaran Jepang
1 Tahun yang lalu - Ternyata, tidak semua samurai di Kekaisaran Jepang merupakan asli orang Jepang, ada juga yang dari luar negeri matahari terbit itu.
Kusanagi, Pedang Warisan Dewi Amaterasu untuk Kekaisaran Jepang
1 Tahun yang lalu - Kusanagi-no-Tsurugi adalah pedang legendaris di Kekaisaran Jepang. Konon pedang ini diwariskan oleh Dewi Matahari Amaterasu pada Kaisar Jepang.
Bagaimana Seribu Mahasiswa Membantu Pecahkan Misteri Abadi Matahari?
1 Tahun yang lalu - Selama 3 tahun di puncak pandemi COVID-19, sekelompok siswa menghabiskan sekitar 56.000 jam untuk menganalisis perilaku ratusan jilatan api matahari.
Badai Matahari yang Aktif Mungkin Telah Memicu Kehidupan Awal di Bumi
1 Tahun yang lalu - Eksperimen ini menunjukkan bahwa Matahari kita dapat mengkatalisasi asal mula kehidupan yang lebih awal, dari perkiraan sebelumnya.
Hangatnya Inti, Dewa Matahari dalam Mitologi Kepercayaan Orang Inca
1 Tahun yang lalu - Dewa Inti punya peran penting dalam mitologi Kekaisaran Inca. Ia menghasilkan para penguasa Inca, dan juga dihormati para petani.
Peristiwa Sebuah Bintang Memakan Planet, Akankah Bumi Bernasib Sama?
1 Tahun yang lalu - Bumi diperkirakan akan mengalami nasib serupa ketika Matahari menjadi raksasa merah dalam waktu sekitar 5 miliar tahun.
Apa itu Gerhana Matahari Hibrida yang Diyakini Penanda Akhir Ramadan?
1 Tahun yang lalu - Gerhana matahari hibrida hanya terjadi sekali setiap dekade, dan tahun ini gerhana matahari hibrida terjadi secara kebetulan di bulan Ramadhan.
Bumi Berputar pada Porosnya, Dapatkah Kita Melihat Rotasinya?
1 Tahun yang lalu - Jika Bumi tidak berputar, tidak akan ada matahari terbit dan terbenam, dan tidak ada siang dan malam.
Mengapa Belahan Bumi Terlihat Sama Terang Dilihat dari Luar Angkasa?
1 Tahun yang lalu - Intensitas badai, kekeruhan, dan tingkat refleksi energi matahari di setiap belahan bumi jadi faktor penyebabnya. Apakah perubahan iklim ikut andil?
Atum, Nama Dewa Paling Kuno di Mesir yang Menciptakan Para Dewa
1 Tahun yang lalu - Atum adalah dewa pencipta matahari di Mesir kuno yang mampu menciptakan dewa-dewa pembentuk peradaban Firaun.
Tanpa Sinar Matahari, Bagaimana Mikrob di Laut Terdalam Bertahan Hidup
1 Tahun yang lalu - Kehidupan di lautan didukung oleh fotosintesis. Bagaimana mikrob laut yang ada di kedalaman yang gelap tanpa sinar matahari bisa bertahan hidup?
Pendorong Plasma Bisa Jadi Kandidat Teknologi Misi Antarplanet Berawak
1 Tahun yang lalu - Diyakini bahwa mesin pendorong Hall baru ini dapat menggerakkan misi berawak ke Mars, bahkan ke sisi terjauh matahari degan jarak 400 juta kilometer.
Kisah di Balik Penamaan Amun-Ra, Dua Dewa Mesir Kuno Menjadi Satu
1 Tahun yang lalu - Penggabungan nama Amun bersama dewa matahari, Ra, menjadi Amun-Ra terjadi setelah pemberontakan orang Thebes terhadap penguasa Hyksos.
Marak Penemuan Planet Besar Seperti Bumi, Bagaimana Terbentuknya?
1 Tahun yang lalu - Dari cakram protoplanet, benda antariksa kecil seperti planet berbatu terbentuk, tetapi didorong oleh gas. Inilah yang membentuk bumi berukuran super.
Uji In-Situ Teknologi Tenaga Surya Luar Angkasa Diluncurkan ke Orbit
1 Tahun yang lalu - Peluncuran tersebut merupakan uji in-situ pertama dari teknologi untuk memanen energi matahari di luar angkasa dan mengirimkannya ke Bumi.
Peneliti Temukan Air yang Terbentuk dari Angin Matahari di Tanah Bulan
1 Tahun yang lalu - Kelimpahan, distribusi, dan asal air permukaan bulan telah mendapat banyak perhatian akhir-akhir ini.
Bola Alga 'Marimo' yang Langka Ini, Terancam Tersengat Sinar Matahari
1 Tahun yang lalu - Berkurangnya tutupan es danau karena perubahan iklim dapat semakin menurunkan spesies marimo yang terancam punah ini.