Tak Hanya Orang Dewasa, Anak-anak Juga Alami Depresi Akibat Karantina Selama Pandemi

By National Geographic Indonesia, Rabu, 22 Juli 2020 | 10:53 WIB
Waspada, anak-anak dapat mengalami depresi akibat terlalu lama berdiam di rumah selama pandemi. (newshub.com)

"Tanda-tanda secara umum yang sebenarnya normal ketika ada situasi yang tidak normal ini, ada isolasi, ada pembatasan sosial. Tapi kalau itu berkepanjangan, kita akan mengatakan bahwa butuh dukungan spesialis," pungkas Ali.

Baca Juga: Populasi Penduduk di Bumi Akan Menurun, Kabar Baik atau Buruk?

Sementara itu, dilansir dari laman MedilinePlus, berikut beberapa respon anak dalam menanggapi stres:

Oleh sebab itu, sebagai orangtua, penting untuk mengetahui tanda atau gejala tersebut agar kita dapat membantu anak dalam mengatasi stres akibat wabah virus corona.

Artikel ini pernah tayang di GridHealth dengan judul UNICEF; Fakta Anak Jadi Depresi Karena Isolasi Selama Pandemi COVID-19. Penulis: Anjar Saputra.