Coba Dengar, Ini Cerita Makan Siangku Bersama Pangeran Philip

By Fikri Muhammad, Senin, 12 April 2021 | 19:00 WIB
Dalam file foto Rabu 22 Juli 2020 ini, Pangeran Philip dari Inggris tiba untuk upacara pemindahan Kolonel-in-Chief of the Rifles dari dirinya sendiri ke Camilla, Duchess of Cornwall, di Kastil Windsor, Inggris. (AP)

Dalam ingatan Moran, Pangeran Philip cerdas, berpengetahuan luas, humoris, dan provokatif. Selama makan siang tahunan untuk kelompok konservasi itu, Morgan merasa Pangeran Philip amat prihatin tentang upaya konservasi. 

Pangeran Philip berpose dengan pakaian militer pada sekitar 1990. (Getty Image)

Pangeran Philip berpikir bahwa setiap rusa merah di Inggris harus ditembak karena jumlahnya terlalu banyak. Ia juga membuat Morgan tertawa saat menceritakan momen yang tidak sopan selama kunjungan ke Cina. 

"Saat daging domba dan kentang tumbuk lewat, saya terlalu sibuk dan geli untuk makan, karena takut tertawa memaksa saya untuk memuntahkan kubis Brussel ke seberang ruangan," ingat Morgan saat mendengar ceritanya di laman National Geographic.

Baca Juga: Pangeran Philip, Kontroversi Pernyataan Rasis Semasa Hidupnya