Anggur putih
Anggur merah dianggap buruk bagi kesehatan gigi, terutama efeknya pada warna gigi. Tapi ternyata, anggur pputih tak lebih baik bagi kesehatan gigi. Asam yang terkandung dalam anggur putih, bisa menggerogoti enamel gigi.
Solusi: Makan lebih banyak keju saat mengonsumsi anggur. Keju mengandung kalsium, fosfor, yang semuanya dapat membantu menahan serangan asam di dalam mulut. Selain itu, segera konsumsi air untuk membersihkan mulut dari kandungan asam yang tertinggal.