Seperti Apakah Suara Lubang Hitam?

By , Jumat, 16 Oktober 2015 | 15:00 WIB

Para ilmuwan sangat terkejut ketika menemukan variasi kecerahan semacam itu tak hanya di cakram sekeliling lubang hitam, akan tetapi juga di sekeliling benda-benda langit lainnya, termasuk bintang katai putih dan bintang-bintang muda.

"Ini adalah hasil yang benar-benar menarik," kata Dr. Christian Knigge, profesor fisika dan astronomi di University of Southampton di Inggris.

Ia menambahkan,"Ini menunjukkan bahwa proses obyek astronomi tumbuh dasarnya sama, terlepas dari jenis, massa atau ukuran objek."