Dunia Hewan: Ilmuwan Akhirnya Mengungkap Rahasia 'Ubur-ubur Abadi'

By Utomo Priyambodo, Jumat, 2 September 2022 | 07:00 WIB
Turritopsis dohrnii si ubur-ubur abadi.
Turritopsis dohrnii si ubur-ubur abadi. (Yiming Chen/Getty Images)

Grahan mengatakan kepada Reuters bahwa tidak ada nilai komersial langsung dari temuan baru tersebut.

"Kami tidak bisa melihatnya sebagai, hei, kami akan memanen ubur-ubur ini dan mengubahnya menjadi krim kulit," tegas Graham.

"Itu salah satu makalah yang menurut saya akan membuka pintu ke jalur studi baru yang layak untuk dikejar," tambahnya.