Untuk alasan yang rumit, sirkulasi subpolar ini menambah kecepatan, menarik panas dari AMOC dan meninggalkan gumpalan dingin.
Tidak diragukan lagi, para peneliti akan lebih memperhatikan kekuatan AMOC di tahun-tahun mendatang. Namun, mengetahui persis bagaimana gumpalan dingin ini beroperasi dalam iklim yang semakin berubah akan membantu kita lebih memahami apa yang diharapkan di masa depan yang mungkin akan menghangat.
Penelitian ini dipublikasikan pada Nature Climate Change.
Source | : | Science Alert |
Penulis | : | Gita Laras Widyaningrum |
Editor | : | Gita Laras Widyaningrum |
KOMENTAR