Namun akun @jokowi_do2 pernah disebut sebagai akun tidak resmi Presiden Jokowi oleh Sekretaris Kabinet Andi Widjajanto pada Januari 2015.
Saat itu, Andi berkata bahwa Presiden Joko Widodo tidak memiliki akun di media sosial, baik itu Twitter maupun Facebook.
"Presiden tidak memiliki atau memegang akun apa pun, baik itu Twitter maupun Facebook. Pihak Istana menggunakan secara resmi menyalurkan berita kegiatan Presiden itu di (situs web) Setneg/Setkab," ujar Andi di Istana Kepresidenan, Selasa (27/1) malam.
Penulis | : | |
Editor | : | Kontributor Singapura, Ericssen |
KOMENTAR