
Wawancara dengan Peneliti BRIN soal Sampah Indonesia Mencemari Afrika
1 Tahun yang lalu - Hasil studi oleh peneliti asing menyebut sampah laut Indonesia mencemari Afrika. Ternyata peneliti Indonesia juga sempat membuat studi semacam itu.

Wawancara dengan Peneliti Oxford soal Sampah Indonesia Cemari Afrika
1 Tahun yang lalu - Saya berkesempatan mewawancarai Noam Vogt-Vincent yang dalam studi doktoralnya di University of Oxford menyoroti masalah sampah laut dari Indonesia.

Pendidikan Bisa Menjadi Senjata Mengatasi Pencemaran Wilayah Pesisir
1 Tahun yang lalu - Memasukkan pendidikan kelautan ke dalam kurikulum pendidikan adalah salah satu cara yang tepat untuk mengatasi pencemaran di wilayah pesisir.

Bergerak ke Bumi Lestari: Merawat Laut, Mengubah Kebiasaan di Darat
1 Tahun yang lalu - Perjalanan dalam tajuk Bergerak ke Bumi Lestari akhirnya bermuara ke Jakarta. Di ibu kota Indonesia ini yang menjadi sorotan kami adalah sampah laut.

Suatu Hari Nanti Robot Mirip Ubur-Ubur Bisa Membersihkan Lautan Dunia
1 Tahun yang lalu - Pada peneliti di bidang robotika telah mengembangkan robot bawah air yang terinspirasi oleh ubur-ubur untuk membersihkan lautan dunia dari sampah.

Sampah Plastik dari Indonesia Mencemari Negara Lain di Samudera Hindia
2 Tahun yang lalu - Indonesia adalah sumber utama sampah plastik yang ditemukan di pantai-pantai di pulau-pulau di Samudera Hindia.

Dukung Indonesia Bebas Sampah Laut 2025, Acer Luncurkan Produk Laptop Berbahan Ramah Lingkungan
2 Tahun yang lalu - Beberapa tahun terakhir, persoalan kerusakan lingkungan semakin mengkhawatirkan. Utamanya dalam hal sampah plastik di lautan

Riset: 65% Sampah Laut di Pantai Imbas dari Sektor Pariwisata
4 Tahun yang lalu - Fakta terkait sampah laut ini dan kondisi pandemi menawarkan kesempatan bagi kita untuk memikirkan kembali pentingnya pariwisata berkelanjutan.

Menyelisik Alasan Psikologis Seseorang Menyampah Sembarangan
4 Tahun yang lalu - Perilaku gemar buang sampah sembarangan lahir dari pola pikir yang terbentuk dari kondisi lingkungan.

Studi Ungkap Area Laut Dalam Menjadi Tempat Berkumpulnya Mikroplastik
4 Tahun yang lalu - Para ilmuwan mengungkapkan bahwa hampir dua juta keping plastik yang terfragmentasi dapat terakumulasi di kedalaman laut.

Sebagian Besar Sampah Plastik ‘Menghilang’, Ke Mana Perginya?
5 Tahun yang lalu - Lautan kita memang mengandung banyak sampah, tapi tahukah Anda bahwa sampah plastik banyak menghilang entah kemana dari lautan?

Siapakah Penghasil Sampah Laut Terbanyak?
10 Tahun yang lalu - Jika negara tidak mengambil langkah tegas, jumlah sampah yang berakhir di laut akan terus meningkat.