Baca Juga: Jaga Kesehatan Otak Hingga Cegah Kanker, Ini Manfaat Daun Kucai
Menurut WHO, polusi udara membunuh 7 juta orang setiap tahunnya. Dengan kata lain, ada 13 kematian dalam satu menit–jumlah ini lebih banyak dibanding korban akibat perang, pembunuhan, tuberkulosis, HIV, AIDs dan malaria.
Penelitian sebelumnya juga mengaitkan kualitas udara yang buruk dengan beragam masalah kesehatan seperti asma, penyakit jantung, dan kanker.