Bagaimana Game Seluler Bisa Membantu Menyelamatkan Planet Ini?

By Fikri Muhammad, Rabu, 19 Agustus 2020 | 15:12 WIB
Angry Birds
Angry Birds (Rovio)

Para ilmuwan memperingatkan bahwa Bumi sekarang hampir satu derajat lebih hangat. 

Es laut telah berkurang selama beberapa dekade dan Samudra Arktika mungkin akan kehilangan es-nya di musim panas 2050, kecuali jika sesuatu dilakukan.

John percaya, inovasi game ini merupakan langkah awal yang baik dalam menempatkan masalah lingkungan di depan mata banyak orang.