4. Menjaga tulang tetap kuat
Mengonsumsi kenari juga baik untuk kesehatan tulang. Kandungan EFA dalam kenari membantu meningkatkan penyerapan kalsium sehingga dapat menjaga tulang agar tetap sehat dan kuat.
5. Meningkatkan metabolisme tubuh
Mengonsumsi kenari dapat meningkatkan metabolisme tubuh. Kenari mengandung EFA dan berbagai mineral seperti mangan, tembaga, kalium, kalsium, zat besi, magnesium, seng, dan selenium yang membantu membangun metabolisme tubuh.