Dia melanjutkan, kami menemukan bahwa mikroba Antartika telah mengembangkan mekanisme untuk hidup di udara.
Kedua mikroba itu punya gen kunci yang memungkinkan mereka punya “afinitas” tinggi terhadap hidrogen dan karbon monoksida. Secara fisiologi, mereka dapat menyedot apa pun jejak gas yang dibutuhkan di udara dan dengan cepat mengubahnya menjadi energi.
Dengan adanya kedua mikroba ini, para peneliti berkata bahwa meskipun fokus kita kini tertuju pada Mars, bulan penuh es seperti Enceladus dan Europa yang kondisinya mirip dengan Antartika layak untuk dijadikan alternatif dalam mencari alien.
Artikel ini pernah tayang di Kompas.com. Baca artikel sumber.