Benarkah Lalat yang Hidup di Area Perkotaan Lebih Menjijikkan?
6 Tahun yang lalu - Menimbang bakteri yang dibawa, lalat yang hidup di sekitar kota ternyata lebih menjijikkan daripada lalat yang hidup di alam bebas
Suhu Meningkat, Tanah dan Mikroba Semakin Aktif Menyumbang Karbon
6 Tahun yang lalu - Peningkatan karbon terjadi karena peran serta mikroba. Fakta ini sempat membuat sejumlah peneliti kebingungan.
Bukti Kehidupan Tertua di Daratan Bumi Ditemukan di Afrika Selatan
6 Tahun yang lalu - Mikrob purba yang telah terawetkan selama ribuan tahun, baru-baru ini ditemukan di Afrika Selatan. Ia menjadi bukti fosil tertua di daratan Bumi.
Kali Item: Mikroba dan Jamur Pelapuk Digunakan Untuk Melawan Bau
6 Tahun yang lalu - Menanggapi pembahasan ini, Pemprov DKI pun melakukan berbagai cara, seperti menutup kali dengan waring hitam dan menyemprotkan penghilang bau.
Astronaut NASA: Toilet Stasiun Luar Angkasa? Menantang dan Menyeramkan
6 Tahun yang lalu - Hal ini diungkapkan oleh Peggy Whitson, astronot wanita NASA yang pernah tinggal di antariksa selama 665 hari.
Siapa yang Memiliki Tempat Tidur Lebih Bersih: Manusia Atau Simpanse?
6 Tahun yang lalu - Untuk pertama kalinya, para ilmuwan membandingkan mikrob di area tidur manusia dan simpanse. Hasil penelitiannya mungkin mengejutkan Anda.
Permafrost Arktik Meleleh, Jutaan Galon Merkuri Bisa Lepas ke Lautan
6 Tahun yang lalu - Jika meleleh akibat pemanasan global, merkuri ini akan dimakan oleh mikroba dan masuk ke dalam rantai makanan kita.
Bakteri-bakteri Tak Wajar Ditemukan di Lubang Sembur Paus Pembunuh
7 Tahun yang lalu - Hasil pengujian air menunjukkan setidaknya ada empat jenis mikroba yang ditemukan di dalam nafas paus.
Kehidupan Berumur 50.000 Tahun Ditemukan di Gua Kristal
7 Tahun yang lalu - Kehidupan berupa mikroba itu mengalami dormansi selama ribuan tahun, bertahan hidup hanya dalam kantung kecil cairan di struktur kristal.
Sayangi Diri, Cintai Bakteri
7 Tahun yang lalu - Kita tak pernah sepenuhnya mengetahui bahwa ada triliunan mikroba yang hidup dan berinteraksi dengan tubuh kita dan memengaruhi fungsi fisiologis dan biologis.
Fosil Tertua di Dunia Ditemukan Akibat Perubahan Iklim
8 Tahun yang lalu - Sisa-sisa mikroba kuno berusia 3,7 milyar tahun ini ditemukan karena es mencair, fenomena yang mungkin akan sering terjadi karena pemanasan global.
Cacing Cantik Dalam Gua Beracun di Colorado
8 Tahun yang lalu - Gua itu dipenuhi banyak hal-hal aneh. Banyak mikroba yang melekat di dindingnya, gumpalan-gumpalan kotor, dan gas beracun. Apa yang membuat orang ingin kesana?
Ada Pertukaran 80 Juta Mikroba saat Berciuman
8 Tahun yang lalu - Menurut sebuah penelitian, saat berciuman, Anda bertukar 80 juta bakteri di dalam mulut dengan pasangan. Meski begitu, ciuman juga bermanfaat bagi kesehatan.
Ahli Biologi Perkirakan bahwa Bumi Dihuni oleh Satu Triliun Spesies Mikroba
8 Tahun yang lalu - Kata duo ilmuwan di Universitas Indiana, planet kita bisa berisi sekitar 1 triliun spesies mikroba, dengan hanya 0,001% yang berhasil diidentifikasi.
Herpes Penyebab Penyakit Alzheimer ?
8 Tahun yang lalu - Ilmuwan membantah bahwa penyebab utama penyakit alzheimer adalah mikroba, melainkan virus lain seperti herpes.
Bakteri di Perut Otzi <i>The Iceman</i>, Memetakan Migrasi Manusia
8 Tahun yang lalu - Otzi memberi keuntungan bagi ilmuwan yang dapat memperkirakan pemetaan migrasi manusia, dan mempelajari beberapa mikroba dari tubuhnya
Kelahiran Prematur dan Kaitannya dengan Mikroba dalam Tubuh Ibu
9 Tahun yang lalu - Studi baru mengungkap adanya kaitan antara kelahiran prematur dan mikroba yang terdapat pada vagina sang ibu.
Mikroba yang Membantu Pertanian
9 Tahun yang lalu - Bakteri bersarang di tanah- yang kita pijak tiap hari bekerja menjadi teknologi yang bisa membantu memberi makan dunia.