Dunia Hewan: Serigala Timur Berevolusi Terpisah dari Serigala Abu-Abu
1 Tahun yang lalu - Serigala timur telah diakui sebagai spesies terpisah dari serigala prairi dan serigala abu-abu di Kanada
Melacak Nenek Moyang Anjing dalam Dua Populasi Serigala Purba
2 Tahun yang lalu - Temuan ini telah membawa kita lebih dekat untuk mengungkap misteri di mana anjing awalnya didomestikasi atau dijinakkan.
Ternyata Populasi Serigala Norwegia Punah dan Diganti dari Negara Lain
2 Tahun yang lalu - Populasi serigala di Norwegia punah pada 1970an, tetapi kembali muncul sekitar 1980. Baru-baru ini para peneliti ungkap asalnya dari Finlandia.
Tewas Tertimpa, Mumi Anak Serigala Ditemukan 57 Ribu Tahun Kemudian
2 Tahun yang lalu - Penemuan mumi anak serigala berusia 57.000 tahun menjelaskan bagaimana populasi serigala abu-abu bermigrasi melalui Amerika Utara.
Serigala Chernobyl Sebarkan Mutasi Genetik Akibat Radiasi Nuklir?
6 Tahun yang lalu - Sebuah studi memaparkan bahwa serigala Chernobyl mungkin mampu menyebarkan mutasi genetik akibat radiasi kepada populasi serigala Eropa lainnya.
Kebijakan Pemusnahan Serigala Liar di Norwegia
8 Tahun yang lalu - Pemerintah Norwegia mengumumkan rencana pemusnahan dua pertiga serigala liar. Jumlah terakhir populasi serigala liar saat ini tersisa hanya 68 ekor.