Puluhan Mumi Mesir Kuno Peninggalan Zaman Firaun Ditemukan

By Gita Laras Widyaningrum, Jumat, 26 April 2019 | 12:41 WIB
Mumi yang ditemukan di Mesir, diduga milik ibu dan anak yang dimakamkan bersamaan. (Kementerian Kepurbakalaan Mesir)

Patung Ba-bird yang ditemukan. (Kementerian Kepurbakalaan Mesir)

Selain itu, ada juga topeng kuburan yang dilukis dengan emas dan karton putih yang siap untuk dilukis.

Namun, menurut Patrizia Piacentini, pemimpin penelitian, yang paling menarik adalah penemuan patung Ba-bird, patung setengah manusia setengah burung yang merepresentasikan “jiwa-jiwa yang sudah mati”.

Sejauh ini, timnya berhasil memetakan sekitar 300 makam di Mausoleum Aga Khan di Aswan, sungai Nil. Penelitian ini sudah dilakukan dalam emoat tahun terakhir.