Jangan Anggap Remeh Sakit Kepala, Yuk Kenali Beberapa Jenisnya

By Mahmud Zulfikar, Senin, 8 Juli 2019 | 06:05 WIB
()

Nationalgeographic.co.id - Sakit kepala atau yang lebih terkenal dengan pusing adalah gejala umum yang sering kita temui.

Meskipun terdengar sepele. Sakit kepala bisa menyebabkan produktivitas kerjamu menurun.

Jangan sekali-kali Anda remehkan gejala ini, bisa jadi Kamu mengalami gejala masalah kesehatan yang mengharuskanmu periksa ke dokter.

Sebelum Anda mengalami kesakitan yang berlebih dan berlanjut karena sakit kepala. Coba Anda kenali dulu beberapa jenis sakit kepala berikut.

Baca Juga: Hati-hati, Lima Kebiasaan Sehari-hari Ini Dapat Memicu Sakit Kepala

Berdasarkan penyebabnya, sakit kepala terbagi menjadi dua, yaitu sakit kepala primer dan sekunder. 

Sering Alami Sakit Kepala Saat menstruasi? Ternyata Ini Penyebabnya (Istock)

Sakit kepala primer terjadi karena aktivitas kimia di otak, saraf atau pembuluh darah, meliputi:

Sementara sakit kepala sekunder, dipicu oleh berbagai faktor lain, seperti merokok, minum alkohol, stres, atau kurang tidur. 

Buat 4 Ramuan Tradisional Ini Untuk Hilangkan Sakit Kepala Tanpa Dikonsumsi (Medical News Today)

Baca Juga: Lima Kebiasaan Sehari-hari yang Bisa Menyebabkan Sakit Kepala

Sakit Kepala Ini Jadi Tanda untuk Periksa ke Dokter