Kerangka Lengkap “Binatang Gila” dari Benua Kuno Gondwana Ditemukan

By Gita Laras Widyaningrum, Senin, 11 Mei 2020 | 13:07 WIB
Kerangka Adalatherium hui. (Marylou Stewart)

Saat Madagaskar terpisah dari anak benua India dan Seychelles, hewan yang berada di pulau tersebut berevolusi dalam kondisi terisolasi dengan sumber daya terbatas, berkurangnya kompetisi antarspesifik, dan kurangnya pemangsa dan parasit,

Organisme yang dapat mengakses pulau itu harus terbang, berenang, atau menggunakan rakit. Karena A. hui tidak terlihat bisa terbang atau berenang, kemungkinan besar mamalia ini berevolusi di pulau tersebut.

Setidaknya ada dua gondwanatherian yang dikenal dicatat dalam literatur ilmiah, yaitu Adalatherium Lavanify dan Vintana. Sementara itu, A.hui ditempatkan pada pohon keluarga filogenetik, sekelompok mamalia mirip binatang pengerat dari benua utara