Mengenal 12 Titan dalam Mitologi Yunani Sebelum Kejayaan Olympus

By Fikri Muhammad, Jumat, 9 April 2021 | 13:00 WIB
Lukisan Fall of The Titans oleh Cornelis van Haarlem. (THE COLLECTOR)

Nationalgeographic.co.id—Titan merupakan mitologi dari Yunani. Mereka adalah para raksasa yang menguasai bumi sebelum para Dewa Olympus berkuasa. Sejumlah 12 Titan merupakan anak dari Uranus sebagai dewa langit dan Gaia sebagai dewa bumi. Siapa sajakah para Titan itu dan apa tugas mereka masing-masing? 

Simak kisahnya di laman berikut...