Hari AIDS Sedunia 1 Desember 2014 dengan tema ‘Cegah dan Lindungi Diri, Keluarga, dan Masyarakat dari HIV-AIDS dalam rangka Perlindungan HAM’ adalah momentum yang sangat penting, mengingat semakin bertambahnya orang yang terkena HIV dan AIDS di dunia.
Di Indonesia, peringatan HAS telah secara berkala dilaksanakan dan dipimpin secara bergantian oleh anggota KPAN yang mana tercantum dalam Perpres No. 75/2006 dengan berdasarkan penunjukan dari Bapak Menkokesra selaku Ketua KPA Nasional.
Tema besar tahun 2014 punya beberapa pilihan sub-tema, yaitu Pencegahan penularan baru HIV/AIDS terhadap diri, keluarga dan masyarakat, Perlindungan HAM bagi ODHA dari stigma dan diskriminasi melalui lingkungan yang kondusif dengan optimalisasi Komunikasi Informasi Edukasi, Peningkatan Program Penanggulangan HIV/AIDS secara Komprehensif dan Berkesinambungan di lingkungan Kementerian Hukum Dan HAM RI.
Cara pencegahan HIV dan AIDS
Ada beberapa cara untuk mencegah HIV AIDS dalam jangka panjang yaitu:
Gejala HIV AIDS
Ada beberapa gejala jika seseorang yang terkena HIV, kenali beberapa gejalanya.
Penulis | : | |
Editor | : | Puri |
KOMENTAR