Baca juga: Mengenal 13 Jenis Ular Piton yang Ada di Indonesia
Sabtu
Hal-hal yang pernah memberikan kita rasa kesenangan juga dapat dengan cepat kehilangan terhadap intensitas rasa tersebut dari waktu ke waktu, yang akhirnya akan mengarah ke \'tredmill hedonis\'. Kita dapat kembal mencoba untuk menemukan kembali sukacita kita yang awal kita rasakan-seperti makanan atau minuman favorit kita, selama seminggu. Setelah seminggu, kita akan kembali merasakan kenikmatan penuh lagi, sementara itu, praktek ini kemungkinan telah mendorong kita untuk mencari hiburan lainnya yang dapat menjadi sumber baru kesenangan dalam diri kita sendiri.
Atau anda juga bisa mencoba untuk mengambil secangkir kopi dan kemudian berkonsentrasi pada simfoni kompleks yang dapat mengembalikan selera Kita. Hal sederhana ini juga dapat membantu kita dalam menghargai kesenangan kecil dalam hidup yang dapat mengurangi stress dan kecemasan.
Minggu
Para pskiater sudah menjelaskan bahwa menunjukkan perasaan bersalah khususnya sering menjadi bumerang terhadap diri kita sendiri. Tidak hanya itu penyebab kecemasan dan ketidakbahagian, namun perasaan putus asa dapat membuat kita lebih mungkin untuk menyerah pada masa depan. Untuk menghilangkannya, cobalah untuk menghabiskan beberapa menit dan mencoba untuk menumbuhkan perasaan baik terhadap diri sendiri yang dapat meningkatkan kebahagiaan Anda dan kemauan Anda.
Penulis | : | |
Editor | : | endah trisulistiowaty |
KOMENTAR