Di luar gua, suhunya 38°C. Di dalam, rentang suhu mulai dari -1°C hingga 3°C—perbedaan kecil yang berdampak besar pada pemandangan. Saat anggota tim turun semakin dalam, es biru menuntun mereka menuju bebatuan gundul. Penulis Mark Synnott menyusuri tebing di Pegunungan Boysuntov di Uzbekistan. Di gunung ini terdapat dunia bawah tanah yang berliku-liku. Sejauh ini, sudah ada delapan misi yang menjelajahi Dark Star. Tak seorang pun tahu kedalaman gua ini.
REKOMENDASI HARI INI
Ukiran Neanderthal Tertua Tersegel di Dalam Gua selama 57.000 Tahun
KOMENTAR