KPBB menyarankan kepada Pemprov DKI Jakarta untuk segera mengambil langkah dalam mengontrol emisi gas kendaraan bermotor yang semakin merajalela.
Pemangku kekuasaan tentunya punya wewenang dalam membatasi penggunaan kendaraan bermotor dan juga membatasi angka penjualannya.
Dan sebagai warga ibu kota yang baik, kita harus ikut beraksi langsung dalam mengurangi jumlah polusi di atap-atap Jakarta. Caranya? Mengurangi penggunaan kendaraan pribadi dan mulai gunakan kendaraan umum.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Mahmud Zulfikar |
Editor | : | Bayu Dwi Mardana Kusuma |
KOMENTAR