Baca Juga: Studi: Kumbang Daun Berpotensi Lidungi Jutaan Orang Dari Hay Fever
Tanda-tanda perubahan iklim kini sangat kritis, seperti meningkatnya suhu di Arktika yang menyebabkan mencairnya es dan melemahkan pergerakan angin kuat dari arah barat.
Berdasarkan laporan penelitian yang dipublikasikan di Nature pada 2016 oleh sejumlah peneliti, bahwa periode ini kondisi badai energi tinggi bisa melanda sebagian besar bumi akibat pemanasan global.
Glikson menyarankan perubahan iklim dapat dihindari, jika emisi karbon dioksida secara diatasi dan kita mengembangkan serta menggunakan teknologi untuk menghilangkan karbon dioksida dari atmosfer.
“Namun saat ini, aktivitas manusia bisa membuat sebagian besar wilayah Bumi tidak dapat dihuni, sebuah tragedi yang kita buat sendiri,” tutupnya.
Source | : | Nature,the conversation |
Penulis | : | Afkar Aristoteles Mukhaer |
Editor | : | Gita Laras Widyaningrum |
KOMENTAR