Ini adalah Cina yang lain. Tinggi di pegunungan Provinsi Sichuan, di Suaka Alam Jiuzhaigou, tumbuhan dan hewan langka menemukan tempat berlindung, dan jutaan pengunjung menemukan perairan sejuk, jernih, berwarna biru safir dan hijau zamrud, jauh dari hamparan industri penuh jelaga yang melahap lahan dan kehidupan di bawah sana.
REKOMENDASI HARI INI
Kunci Mengatasi Krisis Iklim Bisa Jadi Ada di Tangan Perguruan Tinggi
KOMENTAR