Nationalgeographic.co.id - Bila Anda mengunjungi kota di Inggris, Anda mungkin akan menemukan hal yang belum dilihat sebelumnya. Kucing-kucing tanpa ekor akan dengan mudah ditemui. Mereka adalah kucing manx, atau manx cat.
Mengapa mereka terlahir berbeda dengan kucing lainnya? Bukankah ekor pada kucing memiliki peran penting dalam keseharian hidup mereka?
Pada tahun 2013, satu jenis gen menunjukkan bahwa mereka memiliki empat mutasi gen yang membuka peluang terhadap hilangnya ekor. Empat mutasi gen tersebut cenderung memiliki spesifikasi gen yang sesuai dengan kucing Manx atau kucing tanpa ekor lainnya. Hal ini kemudian dibawa dan diturunkan pada anak-anak mereka.
Baca Juga : Mendadak Tidak Bisa Mendengar Suara Laki-laki, Wanita Ini Alami Kondisi Langka
Penulis | : | Gregorius Bhisma Adinaya |
Editor | : | Gregorius Bhisma Adinaya |
KOMENTAR