Wisatawan mengunjungi Gereja St Paul Malacca yang didirikan pada 1521, dan dipakai untuk beribadah lebih dari 115 tahun. Kini, yang tersisa adalah puing-puing bangunan dan batu penutup kubur bekas pemakaman. Jenazah Santo Fransiskus Xaverius pernah dimakamkan di gereja ini. Simak perjalanan di George Town dan Melaka di majalah <i>National Geographic Traveler Indonesia</i> edisi Mei 2015.
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Temui Dewa Oceanus Yunani Kuno yang Hanya Berada di Ujung Dunia
KOMENTAR