Tokoh Agama dan Kepercayaan Tolak Keberadaan ISIS di Indonesia
10 Tahun yang lalu - Sejumlah tokoh agama dan kepercayaan menolak keberadaan ISIS di Indonesia karena menilai kelompok tersebut mengancam keutuhan NKRI.
ISIS Menguasai Bendungan Terbesar dan Ladang Minyak Irak
10 Tahun yang lalu - ISIS telah menguasai bendungan terbesar Irak yang dikenal sebagai Bendungan Mosul di Sungai Tigris yang selama ini digunakan sebagai pembangkit listrik.
Daulah Islamiyah Kuasai Kota Sinjar di Irak Utara
10 Tahun yang lalu - Daulah Islamiyah—yang artinya Negara Islam dan dulu disebut ISIS—dilaporkan telah mengambil alih kota Sinjar dekat perbatasan dengan Suriah.
Unjuk Rasa Menentang Ancaman ISIS
10 Tahun yang lalu - Aksi brutal dan kejam yang ditunjukkan oleh tentara ISIS di Kota Mosul, Irak dengan mengancam akan membunuh warga Nasrani berbuntut panjang.
ISIS Mulai Tanamkan Pengaruh di Indonesia
10 Tahun yang lalu - Pemerintah diminta untuk tegas menyikapi keberadaan ISIS yang mulai menanamkan pengaruh di sejumlah daerah di Indonesia.
Mari Kenali Pemimpin ISIS
10 Tahun yang lalu - Baghdadi memang keturunan Nabi Muhammad, salah satu persyaratan kunci dalam sejarah Islam untuk menjadi khalifah atau pemimpin semua warga Muslim.
ISIS Rilis Video Mengerikan...
10 Tahun yang lalu - Video mengerikan yang menunjukkan sejumlah kepala manusia tertancap di pagar berduri bersama mayat-mayat berlumuran darah terkapar di bawahnya telah dirilis minggu ini.
Warga Indonesia Muncul dalam Video yang Dirilis ISIS
10 Tahun yang lalu - Sekelompok warga Indonesia muncul dalam sebuah video yang dirilis ISIS meminta kaum Muslimin di Indonesia untuk bergabung dengan kelompok mereka.
Bagaimana Kisah Awal ISIS Terbentuk?
10 Tahun yang lalu - ISIS dibentuk pada April 2013 dan cikal bakalnya berasal dari al-Qaida di Irak (AQI), tetapi kemudian dibantah oleh al-Qaida.
Dukungan Pada ISIS Khawatirkan Sejumlah Pihak di Indonesia
10 Tahun yang lalu - Dalam beberapa pekan terakhir, dukungan kelompok garis keras di Indonesia terhadap Negara Islam Irak dan Suriah ISIS menjadi perhatian.
ISIS Hancurkan Makam Nabi Yunus di Irak
10 Tahun yang lalu - Video berdurasi kurang dari satu menit di bawah ini memperlihatkan momen saat lokasi makam Nabi Yunus di Mosul, Irak, diledakkan.
ISIS Wajibkan Perempuan Irak Disunat
10 Tahun yang lalu - Kelompok militan Islam di Irak utara, ISIS, mengeluarkan fatwa yang berisi perintah kepada semua perempuan di Mosul untuk disunat.
PBB Mengecam Kekerasan Terhadap Umat Kristen Irak
10 Tahun yang lalu - DK PBB menyatakan, aksi kekerasan yang dilakukan oleh Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) itu bisa dikategorikan sebagai sebuah kejahatan terhadap kemanusiaan.
"ISIS Lebih Kejam daripada Jenghis Khan"
10 Tahun yang lalu - "Kejahatan keji yang dilakukan ISIS tidak hanya menyasar orang-orang Kristen, tetapi juga terhadap kemanusiaan."
Ultimatum ISIS Pada Keluarga Kristen Irak Dikecam
10 Tahun yang lalu - PM Nouri Al Maliki mengutuk kelompok militan Islam Irak-Suriah (ISIS) yang menarget warga Kristen di wilayah yang dikuasainya.
ISIS Ultimatum Keluarga Kristen Irak
10 Tahun yang lalu - Warga Kristen Irak berdesakan di dalam berbagai kendaraan bergegas mengungsi sebelum tenggat waktu tengah hari habis.
ISIS Kuasai 35 Persen Wilayah Suriah
10 Tahun yang lalu - Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) kini menguasai 35 persen wilayah Suriah, termasuk hampir semua ladang minyak dan gas, setelah memperoleh serangkaian kemenangan.
ISIS Mengeksekusi 13 Ulama Sunni Irak
10 Tahun yang lalu - "Di sini sebuah gerakan Sunni sedang mengeksekusi para pemimpin agama Sunni. Hal itu seharusnya membuat kita berpikir."