
Mengapa Banyak Orang Memilih Kabur Aja Dulu dari Negara Mereka?
1 Minggu yang lalu - Selain di Indonesia, gerakan kabur aja dulu juga pernah terjadi di banyak negara lain. Gerakan migrasi seperti ini telah terjadi selama berabad-abad.

Sejarah Migrasi Manusia Modern di Indonesia Terungkap! Ada Perpindahan dari Papua ke Wallacea
1 Bulan yang lalu - Temuan arkeologis, genetik, dan linguistik mengungkapkan bahwa manusia dari Papua juga bermigrasi ke kawasan Wallacea Indonesia.

Perjalanan Panjang Homo Erectus Migrasi 'Mendatangi' Pulau Jawa
2 Bulan yang lalu - Homo erectus menjelajahi daerah tropis hingga kawasan dengan iklim sedang, termasuk Pulau Jawa yang menjadi persebaran paling timur di dunia.

Dunia Hewan: Bagaimana Burung Temukan Sahabat Lintas Spesies saat Migrasi?
5 Bulan yang lalu - Sahabat sejati lintas spesies! Temukan fakta mengejutkan tentang persahabatan burung saat migrasi ribuan kilometer. Siapa saja teman terbang mereka?

Temuan Biji Raksasa di Kalimantan Ungkap Migrasi Tanaman Purba
6 Bulan yang lalu - Fosil biji purba seukuran jeruk nipis modern ditemukan di pedalaman Kalimantan. Termasuk biji terbesar dalam catatan fosil yang ada hingga saat ini.

Riset Terbaru Ungkap Sejak Kapan Manusia Menghuni Wilayah Indonesia
6 Bulan yang lalu - Studi baru menemukan bukti adanya kependudukan lampau manusia di Tanimbar dan memberi petunjuk baru mengenai rute migrasi manusia di wilayah itu.

Memantau Migrasi Hiu Paus di Teluk Cenderawasih Tanpa Menyakitinya
8 Bulan yang lalu - Memantau hiu paus dengan GPS seharusnya tidak menyakitinya. PT. Pertamina International Shipping (PIS) mengadakan perangkat GPS yang ramah.

Melestarikan Makam Tokoh Agama Jadi Pendorong Adaptasi Kenaikan Air Laut di Bedono
8 Bulan yang lalu - Desa Bedono, Demak, Jawa Tengah, tenggelam akibat kenaikan muka air laut di pesisir utara Jawa. Syekh Mudzakir jadi simbol adaptasi mereka.

Ada Kemiripan Lukisan Cadas Kalimantan, Sulawesi, dan Australia: Teori Jalur Migrasi Manusia Baru?
9 Bulan yang lalu - Cadas di Kalimantan, Sulawesi, Australia punya teknik melukis yang sama. Temuan baru memperkirakan hubungannya dengan teori migrasi manusia yang baru.

Berlayar Sampai Pulau Paskah, Mungkinkah Orang Polinesia Bertemu Penduduk Asli Amerika?
9 Bulan yang lalu - Orang Polinesia piawai berlayar. Migrasi mereka tiba di pulau-pulau terisolasi di Pasifik. Mungkinkah mereka bertemu penduduk asli Amerika?

Dunia Hewan: Seberapa Sering Burung Kawin dan Kapan Musim Kawinnya?
9 Bulan yang lalu - Dalam dunia hewan, burung adalah hewan yang dikenal suka bermigrasi. Mereka punya musim migrasi dan juga punya musim kawin.

Tanah Air Pertama Homo sapiens di Luar Afrika Telah Ditemukan
11 Bulan yang lalu - Salah satu momen terbesar dalam sejarah manusia terjadi 60.000 hingga 70.000 tahun yang lalu ketika sebagian Homo sapiens meninggalkan Afrika.

Letusan Super Gunung Toba Picu Migrasi Manusia Keluar Afrika
11 Bulan yang lalu - Letusan super Gunung Toba 74.000 tahun lalu menyebabkan perubahan iklim. Manusia prasejarah di Afrika bermigrasi demi mendapatkan sumber daya.

Singkap Fakta Pengungsian Pangeran Troya dalam Mitologi Romawi
1 Tahun yang lalu - Dalam mitologi Romawi, Pangeran Aeneas dari Troya mengungsi ke Roma. Ia dipandang sebagai pendiri Roma dan nenek moyang bangsa Romawi.

Apa Penyebab Flora dan Fauna di Barat dan Timur Indonesia Berbeda?
1 Tahun yang lalu - Keanekaragaman hayati di Indonesia unik karena adanya endemik Asia dan Australia. Apa yang menyebabkan pertemuan itu?

Ekosistem Kaya Keanekaragaman Hayati: Kunci Penting Evolusi Manusia
1 Tahun yang lalu - Keanekaragaman hayati menjadi kunci penting untuk manusia purba dari jenis hominin apa pun untuk bertahan hidup.

Inilah Cara Sapu Jagat Lindungi Keanekaragaman Hayati dan Krisis Iklim
1 Tahun yang lalu - Cara melindungi keanekaragaman hayati dan kehidupan dari krisis iklim bisa menyelamatkan Bumi dari kepunahan massal.

Ancaman untuk Benteng Kekaisaran Burung-burung Air di Teluk Jakarta
1 Tahun yang lalu - Pulau Rambut bagaikan kekaisaran burung-burung air. Mereka ada yang menjadi penghuni tetap, ada pula yang sekadar singgah pada musim migrasi.