Ia mencontohkan, bila kita menggunakan gula dari bit dan bukan gula tebu maka itu bisa menjadi konflik antara bahan bakar dan makanan.”
Namun dia menambahkan," “Dengan menggunakan gula tebu, khususnya di Brasil, di lahan yang tidak digunakan untuk pertanian, kita menghindari konflik itu.
Tanaman sumber bahan bakar bio bisa ditanam di lahan marginal, sehingga menghindari penggusuran produksi pangan.
Penulis | : | |
Editor | : | Ajeng |
KOMENTAR