Hamparan sawah di Desa Jatiluwih, Tabanan, Bali. Sawah dengan sistem pengairan Subak ini mendapat pengakuan UNESCO sebagai salah satu situs Warisan Dunia. Subak adalah salah satu bentuk demokrasi tertua di dunia. Jadi sistem pengairan Subak membagi air untuk persawahan, pura atau tempat ibadat dan bagi masyarakat.
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Masa Depan Pengolahan Sampah Elektronik Ada di Tangan Negara-negara Terbelakang?
KOMENTAR