Baca Juga: Dunia Hewan: Bisakah Hewan Bertahan Hidup Tanpa Tidur?
Baca Juga: Dunia Hewan: Saat Burung Bermigrasi Tersesat, Mungkin Ini Penyebabnya
Baca Juga: Dunia Hewan: Dua Puluh Spesies Baru Katak Ditemukan di Madagaskar
Baca Juga: Dunia Hewan: Penjelasan Sains Mengapa Kucing Menyukai Kardus?
Namun, masalahnya masih jauh dari selesai. Tidur itu rumit, sulit diukur pada hewan liar dan bahkan lebih sulit untuk ditafsirkan. Sejalan dengan itu, penting untuk diingat bahwa beberapa perbedaan dalam tidur yang diamati mungkin tidak seperti yang terlihat.
"Hanya karena seekor kucing rumah tidur selama 18 jam sehari tidak berarti ia membutuhkan semua tidur itu untuk berfungsi." tutur Raizen.
Beberapa tidur mungkin masalah kenyamanan - dilakukan saat tidak aman bagi hewan untuk keluar rumah, saat ketersediaan makanan rendah atau hanya karena tidak ada lagi yang bisa dilakukan.
Adapun tidur manusia? Raizen mengatakan hal yang paling penting adalah agar orang-orang mendengarkan tubuh mereka dan tidur sebanyak yang mereka butuhkan - yaitu sekitar delapan jam untuk kebanyakan orang tetapi mungkin sedikitnya lima dan sebanyak 11.
Source | : | Live Science |
Penulis | : | Hanny Nur Fadhilah |
Editor | : | Mahandis Yoanata Thamrin |
KOMENTAR