Sisir Pesisir: KKP Berencana Memperluas Kawasan Konservasi pada 2045
9 Bulan yang lalu - Kekayaan alam laut dan pesisir Indonesia berlimpah. Demi memperluas investasi ekonomi biru berkelanjutan, KKP akan memperluas kawasan konservasi laut.
Penampilan Bisa Menipu, Hutan Mangrove Penting bagi Kehidupan Pesisir
1 Tahun yang lalu - Melindungi hutan mangrove berarti melindungi kehidupan pesisir. Indonesia adalah salah satu hotspot khusus yang menyimpan area hutan mangrove dunia.
Garis Pesisir Indonesia Menyusut Cepat, Langkah Ini Bisa Jadi Solusi
1 Tahun yang lalu - Mangrove di pesisir Asia, termasuk di Indonesia, telah banyak ditebangi untuk membuka lahan bagi penggunaan lain seperti budidaya perikanan.
Dipisahkan Lautan, Peradaban Pesisir Indonesia Purba Bertukar Budaya
1 Tahun yang lalu - Manusia modern telah menyeberangi lautan dan tinggal di pesisir pulau terpencil, tetapi tetap bertukar budaya dengan pulau-pulau sekitarnya.
Dampak Polusi terhadap Perairan dan Ekosistem Pesisir Indonesia
1 Tahun yang lalu - Polusi di perairan dan ekosistem pesisir Indonesia merupakan masalah antropogenik ini perlu segera diselesaikan.
Ekosistem Pesisir Indonesia Adalah Bagian Penting Restorasi Dunia
1 Tahun yang lalu - Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menilai bahwa ekosistem pesisir Indonesia adalah bagian penting dari restorasi dunia.
Tujuh Pantai Pasir Pink yang Menyimpan Pesona Pesisir Indonesia
1 Tahun yang lalu - Indonesia memiliki tujuh pantai pasir pink dan menjadi salah satu terbanyak di dunia. Pesona pariwisata ini membuat kawasan pesisir Indonesia indah.
Komunitas Pesisir Indonesia Menghadapi Krisis Sampah Plastik
1 Tahun yang lalu - Sebuah penelitian kolaborasi Indonesia-Australia menunjukkan bahwa komunitas pesisir Indonesia tengah menghadapi krisis sampah plastik.
Lebih 30 Persen Terumbu Karang Pesisir Indonesia dalam Kondisi Buruk
1 Tahun yang lalu - Sebuah penelitian yang dipimpin ilmuwan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) mengungkap kondisi kesehatan terumbu karang di Indonesia.
Terumbu Karang Wilayah Pesisir Rusak karena Tekanan Lokal dan Global
1 Tahun yang lalu - Upaya membangun kembali terumbu karang diperlukan, karena saat ini terumbu karang di wilayah pesisir Indonesia makin terdegradasi.
Polutan Antropogenik Berdampak Paling Besar Terhadap Ekosistem Pesisir
1 Tahun yang lalu - Studi yang dipimpin peneliti University of Alabama menunjukkan, polutan antropogenik memberikan dampak paling besar pada ekosistem pesisir Indonesia.
Sumber Daya Pesisir Indonesia Sering Diremehkan dan Salah Dikelola.
1 Tahun yang lalu - Indonesia diberkati dengan wilayah pesisir yang luas, tetapi sumber daya pesisir Indonesia masih sering diremehkan dan salah dikelola.
Konservasi Wilayah Pesisir Indonesia untuk Sumber Daya Berkelanjutan
1 Tahun yang lalu - Wilayah pesisir Indonesia memiliki nilai ekonomi yang sangat besar, namun kemungkinannya menjadi sumber daya berkelanjutan masih diragukan.
Menakar Dampak Perubahan Iklim terhadap Wilayah Pesisir Indonesia
1 Tahun yang lalu - Perubahan iklim telah mendapatkan perhatian yang tinggi terkait permasalahan di wilayah pesisir dalam dekade terakhir.
Informasi Laut Menyelamatkan Nyawa Masyarakat Pesisir Indonesia
1 Tahun yang lalu - Sebuah proyek informasi laut dikembangkan untuk meminimalkan risiko yang sering menghantui masyarakat pesisir.
Hati-hati terhadap Tsunami Akibat Gempa Cili
10 Tahun yang lalu - Mulai subuh besok, gelombang tsunami akibat gempa itu bisa melanda sejumlah kawasan pesisir Indonesia, dari Provinsi Papua hingga Lampung.
Hati-hati terhadap Tsunami Akibat Gempa Cili
10 Tahun yang lalu - Mulai subuh besok, gelombang tsunami akibat gempa itu bisa melanda sejumlah kawasan pesisir Indonesia, dari Provinsi Papua hingga Lampung.