Sederet Kisah Dewa-Dewi Unik yang Disembah di Kekaisaran Inca
9 Bulan yang lalu - Suku Inca menyembah banyak dewa-dewi seperti masyarakat politeistik umumnya. Meskipun demikian, Inca juga memiliki beragam dewa dan dewi yang unik.
Di Balik Sejarah Mesir Kuno, Kucing hingga Buaya Jadi Kultus Pemujaan
1 Tahun yang lalu - Dalam sejarah Mesir kuno, kucing hingga buaya disembah sebagai dewa. Kucing (dewa bastet) dan Sobek (dewa buaya) memiliki kultus pemujaan tersendiri.
Inari, Dewa Kemakmuran Banyak Disembah dalam Mitologi Jepang
1 Tahun yang lalu - Inari adalah dewa kemakmuran dan kesuksesan di mitologi Jepang. Dia digambarkan sebagai rubah atau kitsune. Banyak kuil yang didedikasikan untuknya.
Mitologi Jepang: Hachiman, Dewa Pelindung yang Banyak Disembah
1 Tahun yang lalu - Hachiman, dewa perang dan pelindung di mitologi Jepang. Dia dihormati masyarakat Jepang terbukti dengan banyaknya kuil yang didedikasikan untuknya.
Fakta Agama di Mesir Kuno dan Hewan-hewan yang Dianggap Keramat
1 Tahun yang lalu - Agama Mesir kuno menganggap hewan sebagai hewan suci, seperti kucing, elang, kalajengking, singa, ular, sapi, kumbang, banteng, ibis, dan buaya.
Sejarah Baphomet, Sosok Berkepala Kambing Jadi Simbol Pemujaan Setan
1 Tahun yang lalu - Baphomet adalah entitas setan yang diyakini disembah oleh Kesatria Templar yang kemudian menjadi simbol pemujaan setan.
Bastet, Dewi Kucing Disembah sebagai Hewan Suci di Mesir Kuno
1 Tahun yang lalu - Kucing menjadi hewan suci dan menjadi perwujudan Bastet, dewi pelindung yang disembah sejak awal sejarah Mesir.
Inilah Penampakan Zippalanda, Kota Turki Kuno yang Menghilang
1 Tahun yang lalu - Para arkeolog menemukan bukti penemuan kota suci yang hilang, Zippalanda sebagai tempat penting di mana dewa badai Het disembah.
Alasan di Balik Kucing dan Buaya Disembah oleh Orang Mesir Kuno
2 Tahun yang lalu - Kucing dan buaya disembah bukan semata-mata saat menjadi hewan seutuhnya, melainkan 'perwujudan' sebagai dewa atau dewi Mesir kuno.
Anubis, Dewa dengan Rupa Serigala yang Disembah di Mesir hingga Romawi
2 Tahun yang lalu - Anubis, dewa abadi dengan rupa serigala bertugas mengawal jiwa-jiwa yang baru meninggal. Ia disembah di Mesir hingga Romawi.
Siapakah Camazotz, Dewa Mirip Batman yang Disembah oleh Suku Maya?
5 Tahun yang lalu - Ribuan tahun yang lalu, suku Maya kuno menyembah dewa yang memiliki tubuh manusia dan kepala kelelawar.