Telisik Sampah Plastik, Bikin Kotor Daratan Hingga Cemari Lautan Kita!
4 Tahun yang lalu - Sebuah studi menyebutkan bahwa sistem sungai di Indonesia ini menyumbangkan sekitar 200 ribu ton plastik per tahun ke lautan.
Kolaborasi Multi Pihak Demi Keberlanjutan Lingkungan. Semuanya Dimulai dari Diri Sendiri!
4 Tahun yang lalu - Plastik menjadi salah satu keajaiban peradaban manusia modern. Material yang mudah diproduksi, ringan dan kuat.
Upaya Mengurangi Sampah Plastik dengan Daur Ulang Botol Plastik
4 Tahun yang lalu - Saat ini semua botol AQUA telah mengandung hingga 25% plastik daur ulang. Langkah ini dilakukan sebagai upaya untuk mengurangi sampah plastik di laut.
Packaging Recovery Organization, Kolaborasi Pengelolaan Sampah yang Berkelanjutan
5 Tahun yang lalu - Konsep PRO adalah sebuah pendekatan yang telah berhasil dilakukan di beberapa negara, baik negara berkembang ataupun negara maju.
Paus Sperma Ditemukan Mati dengan 100 Kilogram Sampah di Perutnya
5 Tahun yang lalu - Seekor paus mati terdampar di sebuah pulau di Skotlandia dengan perut berisi jaring, kantung plastik, tali, dan jenis sampah plastik lainnya.
Sekelompok Paus Terlihat Berenang di 'Pulau Sampah' Samudra Pasifik
5 Tahun yang lalu - Para ahli biologi melihat sekumpulan paus untuk pertama kalinya di The Great Pacific Garbage Patch. Namun, bahaya sampah plastik mengintai mereka.
Interceptor 001, Solusi Menjaga Laut Indonesia Agar Tetap Bersih
5 Tahun yang lalu - Danone-AQUA Indonesia bekerjasama dengan The Ocean Cleanup melakukan riset serta pengumpulan sampah plastik menggunakan Interceptor 001.
Dari Jamur ke Gaya Hidup Bebas Sampah, Kreativitas Warga Desa Kemiren Asri Manfaatkan Limbah
5 Tahun yang lalu - Warga desa Kemiren Asri sebisa mungkin memanfaatkan limbah, mulai dari rumah tangga hingga industri kecil yang menggerakkan perekonomian mereka.
Menjadi Pejalan Ramah Lingkungan, Ini 3 Cara Sederhana Traveling Tanpa Plastik
5 Tahun yang lalu - Sampah plastik bisa dikurangi mulai dari kehidupan sehari-hari. Berikut ini adalah tiga langkah sederhana untuk kurangi sampah plastik saat liburan.
Langkah Kecil Menuju Gaya Hidup Berkelanjutan, Relawan Tunjukkan Kepedulian Lingkungan Kepada Warga Ibu Kota
5 Tahun yang lalu - Anak-anak muda itu tengah mengikuti kegiatan Langkah #BijakBerplastik yang digelar pada Minggu (22/9/2019) di sela CFD Jakarta.
Berbagi Gembira dengan Warga Jakarta, Truk #BijakBerplastik Tunjukkan Siklus Daur Ulang Botol Plastik Bekas
5 Tahun yang lalu - Acara peluncuran truk #BijakBerplastik memang disertai dengan beberapa aktivitas guna mendorong partisipasi publik.
Food for All, Aplikasi yang Membantu Toko Kurangi Sampah Makanan
5 Tahun yang lalu - Ada beberapa aplikasi yang membantu toko-toko kue ini mengurangi pembuangan makanan dan memberikannya kepada pelanggan dengan harga murah.
Tujuh Cara Mengurangi Penggunaan Plastik Dalam Kehidupan Sehari-hari
5 Tahun yang lalu - Perubahan kecil dalam kehidupan sehari-hari bisa mengurangi jumlah sampah plastik. Mari mulai dengan menerapkan kebiasaan ini.
Ilmuwan Muda Ciptakan Bakteri untuk Memakan Sampah Plastik di Lautan
5 Tahun yang lalu - Banyaknya sampah plastik di lautan membuat dua ilmuwan muda menciptakan bakteri yang dapat memakan sampah plastik di lautan.
Lewat #PlastikGakAsik, Pemkab Bogor Ajak Milenial Peduli Lingkungan
5 Tahun yang lalu - Kini, Pemerintah Kabupaten Bogor menyasar generasi milenial untuk turut peduli terhadap isu sampah plastik.
Langkah #BijakBerplastik, Aksi Peduli Lingkungan dengan Beragam Kegiatan Menarik
5 Tahun yang lalu - Acara dimulai dengan melakukan aksi clean up di sekitar lokasi. Bersama-sama, para relawan Bumi, mengumpulkan sampah di sekitar area CFD.
Trashpresso, Teknologi yang Mampu Ubah Sampah Plastik Menjadi Ubin
5 Tahun yang lalu - Trashpresso, sebuah mesin bertenaga surya, mampu mengubah sampah plastik menjadi bahan yang digunakan untuk membuat dinding dan ubin.
Giat Bebersih Sampah, Cara Para Pesepeda Menghormati Baduy
5 Tahun yang lalu - Setelah membuat tempat pembuangan terpadu, komunitas B2W melanjutkan aksinya dengan program Giat Bebersih Sampah Baduy.