Para ilmuwan juga membuat kemajuan dalam menemukan cara biologis untuk memecah jenis utama plastik lainnya.
Pada bulan Maret, para peneliti Jerman menemukan serangga yang menyukai polyurethane beracun, sementara penelitian sebelumnya menunjukkan bahwa larva ngengat lilin--biasanya dibiakkan sebagai umpan ikan--dapat memakan kantong plastik.
Bukan Bau Busuk, Penelitian Ungkap Mumi Kuno Ternyata Berbau Sedap, Ini Rahasianya
Source | : | The Guardian,Nature |
Penulis | : | Daniel Kurniawan |
Editor | : | Gita Laras Widyaningrum |
KOMENTAR