
Lima Senjata Paling Mematikan yang Digunakan dalam Perang Yunani Kuno
5 Bulan yang lalu - Berbagai macam senjata-senjata yang digunakan di medan perang Yunani kuno memiliki fungsi dan tujuan yang berbeda-beda.

Thersites, 'Jack Sparrow' dari Perang Troya dalam Mitologi Yunani
5 Bulan yang lalu - Thersites adalah seorang prajurit mitologi Yunani yang digambarkan dalam "Iliad" karya Homer sebagai tokoh anti-pahlawan.

4 Karya Seni Terkenal yang Gambarkan Adegan Mitologi Yunani dari Iliad
5 Bulan yang lalu - Berikut ini adalah beberapa karya seni paling terkenal yang dengan indah menggambarkan adegan mitologi Yunani dari Iliad karya Homer.

Bagaimana Kejatuhan Icarus Lahirkan Ungkapan Tersohor tentang Kesombongan?
5 Bulan yang lalu - Kisah kejatuhan Icarus ke laut menjadi kisah peringatan bagi siapapun yang mempunyai ambisi terlalu tinggi. Seperti apa kisahnya?

Bagaimana Romawi dan Yunani Kuno Hadapi Masalah Perusakan Lingkungan?
5 Bulan yang lalu - Kekhawatiran perihal polusi dan perusakan lingkungan bukanlah hal baru. Masalah ini telah ada sejak ribuan tahun lalu.

Empat Lukisan Eksotis Circe, Penyihir nan Kejam dalam Mitologi Yunani
5 Bulan yang lalu - Dalam Odyssey karya Homer, kisah tentang penyihir Circe menjadi salah satu bagian yang paling menarik dalam riwayat mitologi Yunani.

Galen, Dokter Zaman Yunani Kuno yang Dianggap Bapak Farmakologi
5 Bulan yang lalu - Galen dari Pergamon adalah dokter Yunani kuno paling berpengaruh setelah Hipokrates dan dianggap sebagai bapak farmakologi.

Di Mata Plato, Manusia Tak Akan Punya Kesadaran Diri Jika Prometheus Tak Berulah
5 Bulan yang lalu - Kisah Prometheus dapat dibaca melalui kacamata Plato lewat Allegory of the Cave , sebuah titik kesadaran manusia yang lebih tinggi.

Selidik Pembagian Kelas Sosial di Sparta dan Athena Pada Zaman Yunani Kuno
5 Bulan yang lalu - Masyarakat Yunani kuno tidak memiliki stratifikasi yang kaku seperti beberapa peradaban kuno lainnya.

Melacak Pulau Hunian Polyphemus sang Mata Satu dalam Mitologi Yunani
5 Bulan yang lalu - Polyphemus adalah seorang raksasa dari ras Cyclops yang memiliki mata satu di dahinya dalam mitologi Yunani.

Paris, Pangeran Troya dalam Mitologi Yunani yang Memicu Perang Epik
5 Bulan yang lalu - Paris adalah tokoh penting dalam mitologi Yunani, terutama dikenal karena perannya dalam memicu Perang Troya.

Prometheus dan Adam-Hawa: Kejatuhan dari Surga atau Kebangkitan?
5 Bulan yang lalu - Kisah prometheus memiliki beberapa kesamaan yang menarik dengan teks dalam Alkitab, terutama mengenai terusirnya manusia dari surga.

Nietzsche, Prometheus, dan Kejatuhan Manusia dari Kehidupan Surgawi
5 Bulan yang lalu - Manusia seolah-olah berasal dari tempat yang lebih tinggi lalu terasing dari sana dengan turun ke bumi.

Mengapa Pria Sparta Pada Zaman Yunani Kuno Berambut Panjang?
5 Bulan yang lalu - Pada abad ke-6 SM, rambut panjang umum di kalangan pria di seluruh Yunani kuno, tidak hanya di Sparta.

Takdir vs Kehendak Bebas: Kemahsyuran Achilles 'Gugur' dalam Perang Troya
5 Bulan yang lalu - Ramalan-ramalan tentang Achilles menekankan kepastian takdir, sembari memunculkan peluang kehendak bebas.

Kisah Tak Biasa Kelahiran Helen dari Troya dalam Mitologi Yunani
5 Bulan yang lalu - Menurut mitologi Yunani, Zeus jatuh cinta pada Leda karena kecantikannya yang sempurna dan memutuskan untuk menyamar menjadi angsa.

Misteri Buah di Balik Kisah Suku Pemakan Lotus dalam Mitologi Yunani
5 Bulan yang lalu - Dalam bab ke-9 The Odyssey, Homer memperkenalkan sebuah suku mistis dan menarik dalam mitologi Yunani. Mereka merupakan para pemakan lotus.

Bagaimana Orang Yunani Kuno Mendesain Kota dan Permukiman Mereka?
5 Bulan yang lalu - Kota-kota menempati tempat khusus dalam budaya Yunani kuno karena mereka merupakan unit yang relatif independen.