Sejak spesies manusia meninggalkan Afrika 60.000 tahun lalu, dorongan untuk melintasi batas pengetahuan manusia telah membentuk kebudayaan kita. Dan impuls itu tetap kuat.
Untuk merayakan ulang tahun ke-125 National Geographic Society, kami menyodorkan kisah-kisah penjelajahan selama setahun penuh. Dalam edisi ini kami memuat asal-usul jiwa kita yang tak pernah lelah mengembara; menyelisik dunia baru kehidupan pada skala mikroskopis; mengarungi semesta, mencari dunia yang mirip dengan tempat hidup kita; mendokumentasikan keberagaman alam, bahkan ketika mereka menuju punah.
Penulis | : | |
Editor | : | Administrator |
KOMENTAR