Selain dua tempat sebelumnya yang populer di sosial media, makanan yang dijual di Bendungan Kurobe juga sama terkenalnya.
(Baca juga: 2 Hal Ini Wajib Dicoba Bila Kita ke Gunung Fuji)
Sambil melepas lelah, Anda bisa mengunggah foto masakan yang ditata apik. Misalnya kare yang menggambarkan bentuk dari bendungan ini.
Waktu menikmati pemandangan sambil berjalan kaki di sini konon paling baik saat musim semi dan musim panas ketika dedaunan masih hijau, hingga musim gugur di mana dedaunan mulai berubah kemerahan.
Selain itu, jangan lewatkan soft ice cream dengan topping lembaran emas!
Artikel ini pernah tayang di Kompas.com. Baca artikel sumber.
Penulis | : | |
Editor | : | dian prawitasari |
KOMENTAR