Dahulu Dibenci, Kini Milkweed Dicintai Demi Populasi Kupu-kupu Monarch
6 Tahun yang lalu - Tanaman milkweed ditanam besar-besaran oleh petani Quebec sebagai upaya pemulihan populasi kupu-kupu monarch
Dikejar Waktu, Spesies di Muka Bumi Segera Menjumpai Kepunahan
6 Tahun yang lalu - Perubahan lingkungan yang terjadi di muka bumi mengancam seluruh spesies terutama yang berada di daerah tropis.
Berkembangnya Tren Minum Tanpa Sedotan Plastik di Beberapa Negara
6 Tahun yang lalu - Sedotan plastik diperkirakan akan segera menghadapi kepunahan. Negara seperti AS dan Inggris telah membatasi penggunaan plastik sekali pakai.
Astronom: Supernova Mungkin Bertanggung Jawab Atas Kepunahan Masal
6 Tahun yang lalu - Sebuah penelitian terbaru menyebut bahwa supernova atau ledakan bintang memengaruhi kepunahan massal di Bumi.
Ubur-ubur Ternyata Memiliki Kemampuan Super
6 Tahun yang lalu - Ubur-ubur mampu bertahan hidup melewati lima peristiwa kepunahan massal di Bumi, yang membinasakan 99% kehidupan.
Lima Kepunahan Massal yang Pernah Dialami Bumi
6 Tahun yang lalu - Kepunahan makhluk hidup bukan hal yang baru di Bumi. Peninggalan fosil menunjukkan setidaknya ada lima periode yang layak dikategorikan kepunahan massal.
Setelah 500 Tahun, Misteri Kepunahan Suku Aztec Terpecahkan
6 Tahun yang lalu - Cocoliztli atau wabah penyakit ditunjuk sebagai biang keladi yang menghancurkan hampir seluruh populasi suku di Meksiko ini.
Modifikasi DNA Ini Dilakukan Ilmuwan Untuk Cegah Punahnya Coklat
6 Tahun yang lalu - Ilmuwan prediksi kakao alami kepunahan pada tahun 2050. sebagai upaya penyelamatan, ilmuwan menggunakan teknologi CRISPR untuk memodifikasi DNA pada coklat.
Tenggiling Indonesia Menghadapi Kepunahan Akibat Perdagangan Gelap
6 Tahun yang lalu - Ada sekitar 35 ribu tenggiling yang diselundupkan pada 2010 hingga 2015. Ini membuat risiko kepunahan mamalia bersisik ini sangat tinggi.
Perjuangan Badak Sumatera dalam Menghadapi Kepunahan Selama 10.000 Tahun
6 Tahun yang lalu - Perubahan iklim di zaman es dan lambatnya perkembangbiakan menjadi faktor penyebab menurunnya populasi badak Sumatera.
Misteri Kepunahan Harimau Tasmania Terungkap
6 Tahun yang lalu - Fakta baru yang ditemukan mengungkap teka-teki di balik kepunahan hewan yang disebut thylacine ini.
Bekantan, Primata Endemik Pulau Kalimantan Kini Menghadapi Ancaman Kepunahan
7 Tahun yang lalu - Alih fungsi lahan, perburuan liar, dan kebakaran hutan merupakan beberapa penyebab yang membuat Bekantan kian terdesak menuju ambang kepunahan.
Harimau Sumatra Semakin Mendekati Kepunahan
7 Tahun yang lalu - Dengan hanya dua kelompok populasi yang memiliki lebih 30 harimau betina, risiko kepunahan harimau sumatra (Panthera tigris sumatrae) menjadi lebih besar.
Tiga Spesies Reptil Asal Australia Dinyatakan Punah
7 Tahun yang lalu - Dua dari tiga reptil itu sebenarnya memiliki populasi "penangkaran" yang sudah mapan, tetapi usaha tersebut tidak membuat mereka bisa bertahan dari kepunahan.
Foto-foto Menakjubkan Saat Citah Sedang Beraksi
7 Tahun yang lalu - Berikut ini kami tampilkan foto-foto terfavorit tentang citah, hewan darat tercepat di dunia—yang kini berada dalam ancaman kepunahan.
Ilmuwan: Kepunahan Massal Mulai Terjadi Pada Tahun 2100
7 Tahun yang lalu - Kita memiliki waktu 82 tahun untuk mencegah bencana, menjaga planet bumi, serta memastikan manusia tetap hidup pada 2100.
Fosil Pepohonan Kuno Berusia 260 Juta Tahun Buktikan Antartika Pernah Diselimuti Hutan
7 Tahun yang lalu - Pohon-pohon kuno mampu bertahan hidup selama musim panas dan musim dingin berkepanjangan, sebelum musnah dalam kepunahan massal terbesar dalam sejarah.
Jasad Beku Singa Gua Ditemukan, Bisakah Ilmuwan Membangkitkan Mereka dari Kepunahan?
7 Tahun yang lalu - Jasad anak singa gua yang mati 50.000 tahun lalu itu berada dalam kondisi sangat baik, membuka peluang ilmuwan untuk membangkitkan spesies itu dari kepunahan.