Beragam Cara Mesir Kuno Merayakan Tahun Baru, Ada yang Menjemur Patung
2 Minggu yang lalu - Orang Mesir kuno merayakan tahun baru dengan berbagai cara. Dari berpesta, memberi hadiah, dan menjemur patung dewa di bawah sinar matahari.
Dewi Ular: Gambarnya Provokatif, Restorasi dan Interpretasinya Bermasalah
2 Minggu yang lalu - Restorasi Dewi Ular dilakukan oleh seniman Denmark bersama dengan Evans. Kontribusi mereka adalah pembuatan lengan yang serasi dan ular bergaris.
Varuna, Dewa Langit dan Lautan yang 'Ambigu' dalam Tradisi Hindu Kuno
4 Minggu yang lalu - Varuna tinggal di alam tertinggi yang disebut sukha, yang berarti 'kebahagiaan'. Di sana, ia tinggal di rumah emas dengan seribu tiang.
Kisah Aeolus sang Penguasa dan Penjinak Angin Mitologis dari Yunani Kuno
4 Minggu yang lalu - Bagi bangsa Yunani kuno, arah tiupan angin memiliki arti besar. Angin membawa hujan untuk menyuburkan ladang hingga mempercepat perjalanan laut.
Berselancar Merupakan Ritual Sakral Masyarakat Polinesia Kuno
4 Minggu yang lalu - Proses berselancar dianggap sebagai ritual yang sakral dan digunakan untuk membuktikan keberanian, keterampilan, dan kekuatan.
Gunung dan Dewa Ourea Simbol Kekuatan Abadi Bumi Yunani Kuno
1 Bulan yang lalu - Pegunungan tidak hanya menjadi tempat tinggal mitologis tetapi juga situs pemujaan dan ziarah dalam kehidupan nyata.
Saat Tangisan Dewa Ra Menyentuh Bumi, Terciptalah Manusia Pertama
1 Bulan yang lalu - Tefnut lahir melalui proses partenogenesis—tanpa ibu—yang membuatnya menjadi simbol penciptaan ilahi yang murni.
Kecantikan Hesperides dalam Cahaya Keemasan Matahari Terbenam
1 Bulan yang lalu - Hesperides dikenal sebagai penjaga keindahan senja, diasuh dan didukung oleh sejumlah dewa dan makhluk mitologi yang kuat.
Singkap Ekologi Gunung Olympus, Rumah Dewa-Dewa Mitologi Yunani
1 Bulan yang lalu - Di mitologi Yunani, Gunung Olympus adalah tempat tinggal dewa-dewa. Dalam realita, gunung ini punya keanekaragaman hayati yang melimpah.
Tlaloc: Dewa Hujan Aztec yang Menyatukan Kehidupan dan Kehancuran
1 Bulan yang lalu - Tlaloc dalam budaya Aztec dipuja oleh masyarakat agraris yang sangat bergantung pada kemurahan alam.
Monster Bertangan 100: Simbol Kekuatan Liar dalam Mitologi Yunani
1 Bulan yang lalu - Dalam perang dan mitologi, Hecatoncheires menjadi pengingat bahwa beberapa kekuatan terlalu besar untuk dikuasai, bahkan oleh para dewa.
Makhluk Mengerikan Chimera dan Munculnya Pegasus dalam Mitologi Yunani
1 Bulan yang lalu - Kemunculan Chimera terkenal dalam kisah seorang pahlawan Yunani, putra dewa laut Poseidon dan seorang perempuan bernama Eurynome bernama Bellerophon.
Temui Dewa Oceanus Yunani Kuno yang Hanya Berada di Ujung Dunia
1 Bulan yang lalu - Oceanus adalah cara orang Yunani kuno menggambarkan Samudra Atlantik yang luas tanpa batas yang mengelilingi dunia yang mereka kenal.
Pengurbanan 42 Anak, Upaya Putus Asa Atasi Kekeringan di Meksiko
1 Bulan yang lalu - Arkeolog menemukan sisa-sisa 42 anak yang dikurbankan untuk dewa hujan di Mexico. Pengurbanan itu menjadi upaya putus asa atasi kekeringan.
Dewa Yunani Kuno Aether Bertakhta di Lapisan Atmosfer Tertinggi
1 Bulan yang lalu - Dalam mitologi Yunani kuno, saat malam mulai beranjak di ufuk timur mulai terlihat cahaya biru Aether dan siang pun tiba.
Hemera: Dewi Yunani Kuno yang Berevolusi Bersama Fajar Menyinsing
1 Bulan yang lalu - Seperti dewa-dewi mitologi Yunani lainnya dengan perannya masing-masing, Hemera juga mempunyai tugas penting di alam semesta ini.
Asal-usul Patung Buddha Leshan: Dibuat untuk Menenangkan Dewa Sungai
2 Bulan yang lalu - Tidak jauh dari Kota Chengdu, Sichuan, Tiongkok, terdapat patung Buddha Leshan. Berusia lebih dari 1.300 tahun, patung ini memiliki tinggi 71 meter.
Sobek, Dewa Buaya Mesir Kuno yang Ciptakan Sungai Nil dari Keringatnya
2 Bulan yang lalu - Sobek merupakan dewa buaya Mesir kuno yang melambangkan kekuatan dan kekuasaan. Menurut mitos, Sungai Nil tercipta dari air mata Dewa Sobek.