
Bermain Boneka di Zaman Romawi Kuno: Mempersiapkan Diri untuk Jadi Ibu
2 Tahun yang lalu - Anak perempuan Romawi juga memiliki boneka. Namun boneka ini punya fungsi yang sedikit beda: mempersiapkan anak untuk jadi istri dan ibu.

Kekerasan terhadap Perempuan Diperkirakan Naik seiring Cuaca Ekstrem
2 Tahun yang lalu - Sebagai contoh, peningkatan pernikahan dini di Bangladesh terjadi seiring dengan kejadian-kejadian banjir yang menghancurkan di sana.

Perempuan Indonesia Mencapai Puncak Gunung Tertinggi Amerika Utara
2 Tahun yang lalu - Upaya pendakian ini ingin membuktikan bahwa perempuan Indonesia bisa mencapai puncak dunia. Baik puncak dalam pekerjaan maupun pendakian.

Pengantin Anak di India, Sebuah Lingkaran Setan Tanpa Jalan Keluar
2 Tahun yang lalu - Secara teknis, pernikahan anak di India merupakan tindakan yang ilegal. Namun kondisi ekonomi keluarga menjadi pendorong utama.

Perempuan Berisiko Terjebak di Kendaraan Usai Kecelakaan, Kenapa?
2 Tahun yang lalu - Wanita ternyata lebih berisiko terjebak di kendaraan setelah kecelakaan. Mereka juga berisiko terkena cedera parah.

Sisi Gelap Tarian Ronggeng di Perkebunan Subang Awal Abad Ke-20
2 Tahun yang lalu - Para buruh rela menghabiskan seluruh uang hasil jerih payahnya selama bekerja hanya untuk perempuan malam.

Menyingkap Fakta Unik di Balik Peradaban Suku Maya di Meksiko
2 Tahun yang lalu - Perempuan Maya memiliki standar kecantikan yang tampaknya mustahil, beberapa di antaranya membutuhkan modifikasi tubuh yang serius.

Huey Tzompantli, Menara Tengkorak Manusia Peninggalan Suku Aztec
2 Tahun yang lalu - Awalnya para ahli menduga hanya ada tengkorak laki-laki saja. Namun, mereka juga menemukan adanya tengkorak perempuan dan anak-anak.

Mengenal Mahar dan Jenis Perkawinan di Romawi Kuno, Seperti Apa?
3 Tahun yang lalu - Konsep pernikahan Romawi kuno, usia persetujuan untuk menikah bagi anak laki-laki berusia 12 tahun sementara perempuan di usia 14 tahun.

Temuan Sains: Singkap Usia Remaja yang Paling Rentan Media Sosial
3 Tahun yang lalu - Para peneliti menemukan anak perempuan mengalami hubungan negatif antara penggunaan media sosial dan kepuasan hidup ketika mereka berusia 11-13 tahun.

Hasil Studi: Tidur Siang Berlebih pada Lansia Bisa Jadi Tanda Demensia
3 Tahun yang lalu - Studi ini menggunakan data dari 1.401 lansia dengan rata-rata usia 81 tahun. Sebanyak 1.065 peserta berjenis kelamin perempuan.

Agrippina: Permaisuri Kaisar Romawi yang Rela Dibunuh Anaknya Sendiri
3 Tahun yang lalu - Agrippina merupakan cicit dari Augustus, cicit sepupu dari Tiberius (cucu dari Drusus), saudara perempuan Caligula, istri Claudius, dan ibu dari Nero.

Hasil Buka Sasi Kelompok Perempuan Rajaampat: Panen Besar Biota Laut
3 Tahun yang lalu - Secara tradisi, wilayah sasi biasanya dikelola oleh kaum laki-laki. Namun, di Kampung Kapatcol, Rajaampat, wilayah sasi dikelola oleh para perempuan.

Kasus Kekerasan terhadap Perempuan Naik di Tahun Kedua Pandemi
3 Tahun yang lalu - Kebanyakan pelaku kekerasan terhadap perempuan justru berasal dari orang-orang terdekat dan mereka yang diharapkan untuk menjadi pelindung.

Yekaterina, Ketangguhan Tsar Perempuan dalam Memodernisasi Rusia
3 Tahun yang lalu - Yekaterina yang Agung menjadi penguasa wanita terlama dalam sejarah Rusia. Sebagai politisi yang tangguh, ia memperluas dan memodernisasi Rusia.

Bagaimana Manuver Perempuan Indonesia Merespons Dua Tahun Pagebluk?
3 Tahun yang lalu - Selama pandemi, perempuan bertransformasi menjadi sosok kohesif rumah tangga, agen pembangun ketahanan sosial, dan aktivis lintas ruang.

Riwayat Nyonya-nyonya Cina di Jawa, Narasi Sejarah yang Terlupakan
3 Tahun yang lalu - Pernikahan penguasa tanah Jawa dengan perempuan etnis Tionghoa banyak dituliskan sejarah. Kisah-kisahnya luput dalam riwayat perempuan Indonesia.

Hypatia, Filsuf Perempuan yang Mati Tragis Karena Dibakar Hingga Mati
3 Tahun yang lalu - Kisah Hypatia, perempuan cerdas Yunani kuno yang difitnah sebagai penyihir hingga disiksa secara kejam hingga mati.