Nationalgeographic.co.id—Kuda adalah makhluk yang cantik. Jika berkesempatan untuk mengamati kuda selama satu atau dua hari, kita mungkin memperhatikan bahwa, di tengah hari, saat matahari bersinar terang di luar, kuda akan tertidur dengan berdiri tegak. Matanya terpejam, dan kepala tertunduk sedikit. Kuda itu tampaknya telah pergi ke alam mimpi. Setelah beberapa menit, ia membuka matanya kembali.
Perilaku ini telah menggelitik mereka yang membiakkan kuda serta para peneliti yang mempelajari tidur. Mengapa kuda tidur sambil berdiri tegak dan bagaimana cara melakukannya tanpa terjatuh?
Source | : | Science ABC |
Penulis | : | Agnes Angelros Nevio |
Editor | : | Mahandis Yoanata Thamrin |
KOMENTAR