Mumi Tertua di Dunia Bukan Berasal dari Mesir, tetapi dari Cili
3 Tahun yang lalu - UNESCO menambahkan mummi Chinchorro asal Cili berusia 7.000 tahun, yang menjadi mumi tertua di dunia dalam Daftar Warisan Dunia.
Penyebab Kematian Nesyamun, Mumi 3.000 Tahun Bisa Berbicara
3 Tahun yang lalu - Mumi Nesyamun asal Mesir Kuno berusia 3.000 tahun yang bisa bersuara meninggal karena mengalami alergi parah.
Mumi Perempuan Ningrat Terkubur Bersama Bekal Kuburnya di Peru
3 Tahun yang lalu - Mumi perempuan bangsawan berusia 4.500 tahun ditemukan di Peru, terkubur dengan benda-benda miliknya.
Daun-daun Purba Berusia 23 Juta Tahun, Gambaran Masa Depan Bumi
3 Tahun yang lalu - Ilmuwan temukan 'Mumi' dedaunan purba berusia 23 juta tahun ditemukan di sebuah danau kuno di Pulau Selatan, Selandia Baru. Temuan ini juga memberikan gambaran sekilas tentang bumi di masa depan.
Terpecahkan, Misteri Mumi Menjerit dari Mesir Kuno Ini Bikin Merinding
3 Tahun yang lalu - Peneliti ungkap misteri 'The Screaming Mummy' alias mumi menjerit Mesir Kuno yang diyakini adalah Pangeran Pentawere.
Kematian George Herbert: Apakah 'Kutukan Mumi' Mesir Kuno Itu Nyata?
3 Tahun yang lalu - Isu "kutukan mumi" Mesir kuno telah hadir di Eropa setidaknya sejak sekitar 100 tahun lalu sejak kematian George Herbert di Inggris.
Cerita Seram Adanya Kutukan Mumi Mesir Kuno, Mungkinkah Nyata?
3 Tahun yang lalu - Apakah mungkin cerita tentang kutukan mumi bernar adanya, atakah hanya sebagai ancaman bagi mereka yang mau masuk kedalam makam ?
Mumi Dinosaurus Ditemukan, Punya Kulit dan Usus yang Masih Utuh
3 Tahun yang lalu - Mumi dinosaurus ini juga unik karena terawetkan dalam tiga dimensi sehingga bentuk asli hewan itu tetap bertahan.
Anak Serigala Purba Muncul di Kanada, Terkubur Es Selama 57.000 Tahun
3 Tahun yang lalu - Mumi anak serigala berusia 57.000 tahun ditemukan di Permafrost Kanada oleh penambang emas, diberi nama Zhur.
Mumi-Mumi Tertua di Dunia Ini Masuk Daftar Warisan Dunia UNESCO
3 Tahun yang lalu - Mumi-mumi tertua di dunia berasal dari orang-orang Chinchorro kuno yang menunjukkan semangat egaliter, tidak seperti orang-orang Mesir kuno.
Temuan Dinosaurus yang Terawetkan Kulitnya Berusia 110 Juta Tahun
3 Tahun yang lalu - Para arkeolog menemukan 'mumi' dinosaurus berusia 110 juta tahun yaitu berupa fosil bahkan memiliki kulit yang terawetkan dengan baik
Misteri Mumi Manusia Tollund Terpecahkan Berkat Makanan Terakhirnya
3 Tahun yang lalu - Para penemu Manusia Tollund atau Tollund Man awalnya mengira mumi itu adalah korban pembunuhan baru-baru ini.
Arkeolog Menemukan Mumi Putri Bertato Berusia 2.500 Tahun di Siberia
3 Tahun yang lalu - Penemuan mumi Putri Ukok yang meninggal di usia 25 tahun memiliki beberapa tato di tubuhnya dan diawetkan dengan sempurna selama 2.500 tahun.
Juanita, Mumi Gadis Es Inca yang Tubuhnya Dikurbankan di Gunung Ampato
3 Tahun yang lalu - Momia Juanita baru berusia antara 12 dan 15 tahun ketika dia meninggal. Dia menjadi kurban untuk ritual Capacocha suku Inca.
Praktik Peternakan Domba Arab Kuno Terungkap Berkat Mumi Domba
3 Tahun yang lalu - Tim ahli genetika dan arkeolog berhasil mengurutkan DNA dari mumi domba berusia 1.600 tahun, mengungkap praktik peternakan domba di Timur Dekat kuno.
Arkeolog Italia Melakukan CT Scan terhadap Mumi Pendeta Mesir Kuno
3 Tahun yang lalu - Nama pendeta Mesir kuno yang sedang mereka teliti itu adalah Ankh Khonsu atau Ankhekhonsu. yang memiliki arti “dewa Khonsu yang hidup."
Temuan Mumi Manusia Garam Asal Iran Kuno dari Tambang Chehrabad
3 Tahun yang lalu - Penemuan Mumi Manusia Garam pada Tambang Garam Chehrabad mengungkapkan sistem penambangan pada Iran Kuno.
Mumi Amun Ra, Mumi Mesir Kuno Yang Membawa Selalu Kemalangan
3 Tahun yang lalu - Tenggelamnya kapal Titanic yang melegenda selalu disandingkan dengan 'Mumi Sial' seorang pendeta perempuan Amen Ra.