
Disgusting Food Museum, Pameran Makanan Menjijikkan Dari Seluruh Dunia
6 Tahun yang lalu - Museum Disgusting Food Museum yang terletak di Malmo, Swedia menampilkan berbagai makanan yang menjijikkan.

Temuan Pedang Era Pra-Viking oleh Seorang Anak Kecil di Danau
6 Tahun yang lalu - Anak berusia delapan tahun menemukan sebilah pedang di sebuah danau di Swedia. Pedang tersebut diprediksi sudah berusia sekitar 1.500 tahun.

Suhu Panas Arktika Lelehkan Salju di Puncak Gunung Tertinggi Swedia
6 Tahun yang lalu - Hasil terbaru menunjukkan bahwa puncak selatan telah kehilangan saljunya sebanyak empat meter (13 kaki) antara 2 Juli hingga 31 Juli.

Kebakaran Hebat, Swedia Harus Meminta Bantuan ke Negara Tetangga
6 Tahun yang lalu - Swedia harus meminta bantuan kepada negara lain untuk memadamkan kebakaran hebat yang disebabkan oleh musim panas yang kering.

Ribuan Penduduk Swedia Pasang Mikrocip Dalam Tubuh, Apa Alasannya?
6 Tahun yang lalu - Faktor di balik 3500 penduduk yang memasang mikrocip dalam tubuh mereka tersebut, lebih kompleks dari yang Anda bayangkan.

Di Museum Ini, Anda Bisa Melihat Koleksi Produk-produk Gagal
6 Tahun yang lalu - The Museum of Failure yang berlokasi di Amerika Serikat dan Swedia ini, memberikan ‘hidup baru’ kepada lebih dari seratus produk gagal.

Swedia Uji Coba Bus Tanpa Pengemudi
7 Tahun yang lalu - Sebuah perusahaan teknologi di Swedia sedang menguji coba bus mini yang tidak mempunyai supir. Di dalamnya tidak ada setir dan dashboard.

Manfaat Memelihara Anjing Yang Perlu Anda Ketahui
7 Tahun yang lalu - Para peneliti di Swedia telah menemukan bahwa memiliki seekor anjing mampu memberikan korelasi positif terhadap kesehatan kardiovaskular pemiliknya.

Tempurung Penyu Buktikan Bahwa Evolusi Itu Nyata
7 Tahun yang lalu - Warna gelap itu muncul sekitar 54 juta tahun yang lalu.Hal itu diketahui setelah kelompok peneliti dari Universitas Negeri Carolina, Universitas Lund di Swedia

Mengapa Rusa Swedia ini Seluruh Tubuhnya Berwarna Putih?
7 Tahun yang lalu - Meski tubuh berwarna putih, warnanya bukanlah hasil dari albinisme atau kondisi bawaan yang berakibat pada hilangnya pigmentasi.

Modifikasi Gen Embrio Manusia Berhasil Dilakukan untuk Pertama Kalinya
8 Tahun yang lalu - Ilmuwan di Swedia berhasil mengedit DNA pada embrio manusia sehat untuk pertama kalinya menggunakan peralatan rekayasa genetik yang disebut CRISPR-Cas9.

Apartemen Ini Didesain Khusus Bagi Pengendara Sepeda
8 Tahun yang lalu - Berbeda dari bangunan lainnya, Cykelhuset akan menjadi kompleks perumahan pertama di negara Swedia yang tidak memiliki ruang parkir dan khusus untuk pesepeda.

Ilmuwan Swedia Uji Coba Obat untuk Pedofilia
8 Tahun yang lalu - Obat kanker prostat diharapkan akan membantu pria yang memiliki fantasi seksual pada anak-anak, dan dapat mengurangi dorongan melakukan kekerasan seksual.

Amerika Serikat Sukses Lakukan Transplantasi Rahim Pertama
9 Tahun yang lalu - Tim dokter Amerika Serikat telah menyelesaikan operasi transplantasi rahim pertama, mengikuti teknik yang telah teruji secara klinis di Swedia.

Pengungsi Tiga Kali Lebih Mungkin Mengembangkan Skizofrenia
9 Tahun yang lalu - Pengungsi di negara Skandinavia, 3,6 kali lebih mungkin untuk mengembangkan kondisi skizofrenia daripada warga Swedia.

Gadis Swedia Ini Ceritakan Beratnya Hidup Bersama ISIS di Irak
9 Tahun yang lalu - Marilyn mengaku ditipu pacarnya pada Mei 2015 lalu, untuk pergi ke Suriah. Dia menggambarkan kehidupan di bawah kekuasaan ISIS amatlah berat.

Arkeolog Temukan Bukti Awal Manusia Lakukan Fermentasi Ikan
9 Tahun yang lalu - Para arkeolog di Swedia mengatakan mereka menemukan sisa-sisa penyimpanan fermentasi ikan dari sekitar 9.200 tahun lalu.

Mengapa Swedia Memiliki Jumlah Anak Laki-laki Lebih Banyak dari Perempuan ?
9 Tahun yang lalu - Saat ini Swedia memiliki 123 laki-laki dengan perbandingan anak perempuan sebanyak 100 berusia 16-17 tahun. Jumlah ini lebih besar dibandingkan dengan China.