Mengenal Iapetus: Titan Kematian Sekaligus Kakek dari Ras Manusia
20 Jam yang lalu - Para Titan konon mempraktikkan sihir dan ritual kuno. Kekuatan fisik mereka dikatakan sama hebatnya dengan kekuatan magis mereka.
Dewa Yunani Kuno Aether Bertakhta di Lapisan Atmosfer Tertinggi
6 Hari yang lalu - Dalam mitologi Yunani kuno, saat malam mulai beranjak di ufuk timur mulai terlihat cahaya biru Aether dan siang pun tiba.
Mitologi Dayak Kalimantan: Orangutan Sebagai Spesies Istimewa Bagi Masyarakat Adat
1 Minggu yang lalu - Pelbagai mitologi Kalimantan mengisahkan orangutan sebagai makhluk cerdas dan dihormati oleh masyarakat adat.
Hemera: Dewi Yunani Kuno yang Berevolusi Bersama Fajar Menyinsing
1 Minggu yang lalu - Seperti dewa-dewi mitologi Yunani lainnya dengan perannya masing-masing, Hemera juga mempunyai tugas penting di alam semesta ini.
Erysichthon, Tokoh Mitologi Yunani yang Dikutuk Karena Merusak Alam
1 Minggu yang lalu - Erysichthon dari Thessaly adalah tokoh menarik dalam mitologi Yunani yang dikutuk Demeter dengan rasa lapar yang tak terpuaskan.
Sebelum Tercipta Cahaya, Kegelapan Total Semesta Itu Bernama 'Erebus'
1 Minggu yang lalu - Mitologi Yunani Erebus lebih dari sekedar personifikasi dari kegelapan, melainkan kegelapan itu sendiri.
Thersites, 'Jack Sparrow' dari Perang Troya dalam Mitologi Yunani
1 Minggu yang lalu - Thersites adalah seorang prajurit mitologi Yunani yang digambarkan dalam "Iliad" karya Homer sebagai tokoh anti-pahlawan.
4 Karya Seni Terkenal yang Gambarkan Adegan Mitologi Yunani dari Iliad
2 Minggu yang lalu - Berikut ini adalah beberapa karya seni paling terkenal yang dengan indah menggambarkan adegan mitologi Yunani dari Iliad karya Homer.
Bagaimana Kejatuhan Icarus Lahirkan Ungkapan Tersohor tentang Kesombongan?
2 Minggu yang lalu - Kisah kejatuhan Icarus ke laut menjadi kisah peringatan bagi siapapun yang mempunyai ambisi terlalu tinggi. Seperti apa kisahnya?
Empat Lukisan Eksotis Circe, Penyihir nan Kejam dalam Mitologi Yunani
2 Minggu yang lalu - Dalam Odyssey karya Homer, kisah tentang penyihir Circe menjadi salah satu bagian yang paling menarik dalam riwayat mitologi Yunani.
Melacak Pulau Hunian Polyphemus sang Mata Satu dalam Mitologi Yunani
2 Minggu yang lalu - Polyphemus adalah seorang raksasa dari ras Cyclops yang memiliki mata satu di dahinya dalam mitologi Yunani.
Paris, Pangeran Troya dalam Mitologi Yunani yang Memicu Perang Epik
2 Minggu yang lalu - Paris adalah tokoh penting dalam mitologi Yunani, terutama dikenal karena perannya dalam memicu Perang Troya.
Prometheus dan Adam-Hawa: Kejatuhan dari Surga atau Kebangkitan?
2 Minggu yang lalu - Kisah prometheus memiliki beberapa kesamaan yang menarik dengan teks dalam Alkitab, terutama mengenai terusirnya manusia dari surga.
Takdir vs Kehendak Bebas: Kemahsyuran Achilles 'Gugur' dalam Perang Troya
3 Minggu yang lalu - Ramalan-ramalan tentang Achilles menekankan kepastian takdir, sembari memunculkan peluang kehendak bebas.
Kisah Tak Biasa Kelahiran Helen dari Troya dalam Mitologi Yunani
3 Minggu yang lalu - Menurut mitologi Yunani, Zeus jatuh cinta pada Leda karena kecantikannya yang sempurna dan memutuskan untuk menyamar menjadi angsa.
Misteri Buah di Balik Kisah Suku Pemakan Lotus dalam Mitologi Yunani
3 Minggu yang lalu - Dalam bab ke-9 The Odyssey, Homer memperkenalkan sebuah suku mistis dan menarik dalam mitologi Yunani. Mereka merupakan para pemakan lotus.
Tragedi Oedipus: Konsep Takdir dan Kehendak Bebas dalam Mitologi Yunani
4 Minggu yang lalu - Konsep menganai takdir dan kehendak bebas tergambar apik dalam kisah Oedipus dalam Oedipus Rex, karya penulis Yunani kuno, Sophocles.
Manikarnika Ghat, Tempat Kremasi Suci Umat Hindu di Tepi Sungai Gangga
1 Bulan yang lalu - Manikarnika Ghat juga merupakan salah satu tempat kremasi tertua dan paling suci bagi agama dan mitologi Hindu. Manikarnika Ghat terletak di Varanasi.